Ternyata
bahasa arab sangat penting untuk seorang muslim, saya nyesal tidak
sungguh-sungguh mempelajarinya sewaktu madrasah dahulu.
Setelah sekarang, zaman yang begitu kompleks, banyak propoganda yang bisa menghanyutkan iman. Semoga Allah SWT selalu membrikan rahmat dan hidayahnya kepada kita semua. Aamiin.

4 comments:
aku juga baru ngerasain hal yang sama waktu kuliah. sempet aku mau ikut les bahasa arab. tapi gak jadi akibat kesibukan lain yang terlanjur padat merayap.
itulah penyesalan, selalu muncul belakangan,,, tapi setidaknya kita bisa mengoptimalkan segala kemampuan yang kita miliki saat ini,,,
ya,,,memang benar bahasa Arab sangat penting, meskipun terlambat..tak apa bila dari sekarang mulai belajar bahasa Arab secara serius...daripada tidak sama sekali.....keep happy blogging always...salam dari Makassar :-)
Terimakasih sudah membangkitkan semangat.
Btw,Selamat menikmati Hari Raya Ya,
Taqabalallahu minna wa minkum, Taqabbal Ya kariim...Shiyamana wa shiyaamakum
Semoga kita diberi kesempatan lagi ber-ramadhan di masa datang...Salam :)
Posting Komentar